• Beranda
  • Kebijakan Privasi
  • Persyaratan Layanan
  • Redaksi
  • Sony Rudiwiyanto
  • Tentang Newsnoid.com
Newsnoid
No Result
View All Result
No Result
View All Result
newsnoid.com
No Result
View All Result
Home Jawa Timur

Kebahagiaan Tersendiri Dapat Membantu Pengungsi Erupsi Semeru dari Dapur

28 November 2025
in Jawa Timur, newsnoid.com, Terbaru
Bagikan

 

Kebahagiaan Tersendiri Dapat Membantu Pengungsi Erupsi Semeru dari Dapur

newsnoid.com, Lumajang- Pendiv2- TNI melalui Yonbekang 2 Kostrad bersama relawan dan Pemerintah Daerah Lumajang bergotong royong menyiapkan logistik makanan bagi para pengungsi erupsi Gunung Semeru di Desa Supiturang, Kecamatan Pronojiwo. Setiap kali memasak sebanyak 237 paket makanan disiapkan dan didistribusikan kepada warga terdampak.

RelatedPosts

PELITA Nusantara Desak Pemkot Malang Tertibkan THM Ilegal, Minta Penegakan Perda Tanpa Tebang Pilih

SPKT MMPP Polresta Sidoarjo Raih Penghargaan Menteri PANRB

Polresta Sidoarjo Gelar Peringatan Isra Mi’raj 1447 H untuk Perkuat Iman dan Pengabdian Anggota

TNI tak canggung ikut membantu proses penyiapan dari awal hingga akhir karena Prajurit dari Yonbekang 2 sudah terbiasa dengan dapur. Mulai dari menyiapkan bahan, mengiris sayuran, memasak, hingga mendistribusikan makanan ke lokasi pengungsian. Suasana dapur lapangan umum terasa hangat, sesekali riuh tawa prajurit dan relawan terdengar, mencairkan suasana di tengah kesibukan.

Salah satu relawan yang ikut memasak mengungkapkan rasa bahagianya:
> “Kami senang sekali bisa ikut membantu. Walau sederhana, setiap nasi bungkus yang kami masak ini penuh dengan doa dan harapan agar saudara-saudara kita tetap kuat. Rasanya bahagia melihat senyum mereka saat menerima makanan, semoga setiap peluh, setiap suap nasi juga menjadi ladang pahala untuk kami,” ujarnya dengan peluh keringat menetes.

Inilah bukti nyata bahwa TNI, relawan, dan pemerintah daerah hadir untuk masyarakat. Semua dilakukan dengan tulus demi memastikan kebutuhan dasar para pengungsi terpenuhi, sehingga mereka tetap kuat menghadapi masa sulit akibat bencana erupsi.

Dengan adanya dukungan logistik ini, diharapkan para pengungsi dapat merasa lebih tenang dan terbantu, serta menjadi semangat bersama untuk terus saling mendukung dalam menghadapi bencana.(*)

ShareSend
Next Post
Tim Gabungan Evakuasi Pohon Tumbang yang Tutup Jalan di Batu

Tim Gabungan Evakuasi Pohon Tumbang yang Tutup Jalan di Batu

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Recent Posts

  • PELITA Nusantara Desak Pemkot Malang Tertibkan THM Ilegal, Minta Penegakan Perda Tanpa Tebang Pilih
  • SPKT MMPP Polresta Sidoarjo Raih Penghargaan Menteri PANRB
  • Polresta Sidoarjo Gelar Peringatan Isra Mi’raj 1447 H untuk Perkuat Iman dan Pengabdian Anggota
  • Pelayanan SPKT Polsek Krian, Warga Dilayani Cepat dan Humanis
  • Ketua PKK Desa Pendem Solidkan Kader Pos Yandu di Wilayah Empat Dusun Kota Batu

Recent Comments

Tidak ada komentar untuk ditampilkan.

Archives

  • Januari 2026
  • Desember 2025
  • November 2025
  • Oktober 2025
  • September 2025
  • Agustus 2025
  • Juli 2025

Categories

  • Jawa Timur
  • Musik
  • newsnoid.com
  • Olahraga
  • Terbaru
  • Beranda
  • Kebijakan Privasi
  • Persyaratan Layanan
  • Redaksi
  • Sony Rudiwiyanto
  • Tentang Newsnoid.com

© 2026 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Kebijakan Privasi
  • Persyaratan Layanan
  • Redaksi
  • Sony Rudiwiyanto
  • Tentang Newsnoid.com

© 2026 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.